Berikut
adalah 40 soal prediksi UN biologi 2012 beserta pembahasan. Mohon maaf
jika ada kesalahan dalam jawaban atau pembahasan.
1.
Beberapa
cara penulisan ilmiah:
1.
Terdiri dari dua kata bahasa latin atau yang dilatinkan
2. Kata
pertama dimulai dengan huruf besar kedua dimulai huruf kecil
3.
penulisan kata pertama dengan kedua disambung
4.
enulisan kata pertama dengan kedua tidak disambung
5. ditulis dengan cetak miring atau
digarisbawahi secara terputus
6. nama
penemunya, tidak boleh dicantumkan
Cara
penulisan binomial nomenklatur yang benar adalah..
a.
1-2-3-5
b.
1-2-3-6
c.
1-2-4-5
d.
2-4-5-6
e.
2-3-5-6
JAWABAN : C, binominal
nomenklatur adalah penulisan nama latin yang memiliki aturan dalam penulisan
nama. Contoh : Oryza sativa
2.
Kucing,
anjing dan harimau memliki kesamaan antara lain struktur gigi dan jenis
makanannya. Oleh karena itu, hewan tersebut dikelompokan dalam satu takson yang
sama, yaitu…
A.
Filum
B.
Kelas
C.
Ordo
D.
Family
E.
Genus
JAWABAN : C, ordo terdiri
dari karnivora, herbivora, omnivora. Kucing, anjing dan harimau memliki
kesamaan struktur gigi dan jenis makanan yaitu hewan pemakan daging (karnivora)
3.
Tubuh jamur air terdiri atas benang atau hifa tidak
bersekat, bercabang-cabang dan mengandung banyak inti. Termasuk ciri-ciri..
A.
Myxomicotina
B.
Oomycotina
C.
Ascomycotina
D.
Basidiomycotina
E.
Deuteromycotina
JAWABAN : B, hifa jamur ini
bersifat senositik, yaitu tidak bersekat–sekat sehingga inti sel banyak
tersebar di dalam protoplasma.
4.
Berikut
ini jenis penyakit yang disebabkan oleh virus, yaitu…
A.
Influenza
dan flu burung
B.
Cacar
dan malaria
C.
Cacar
dan TBC
D.
Demam
berdarah dan malaria
E.
Diare
dan flu burung
JAWABAN : A, Influenza
disebabkan oleh virus RNA dari famili orthomyxoviridae, sedangkan flu burung
disebabkan oleh virus H5N1.
5.
`Ciri-ciri arthropoda antara lain :
1) kepala dada bersatu, perut terpisah
2) tubuhnya ditutupi kerangka luar
3) kaki hanya pada segmen dada saja, berjumlah 4 pasang
4) sayap berpasangan pada ruas dada
5) matanya merupakan mata facet
Ciri-ciri yang dimiliki oleh insekta adalah ........
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 2 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 3 dan 5
E. 2, 4 dan 5
1) kepala dada bersatu, perut terpisah
2) tubuhnya ditutupi kerangka luar
3) kaki hanya pada segmen dada saja, berjumlah 4 pasang
4) sayap berpasangan pada ruas dada
5) matanya merupakan mata facet
Ciri-ciri yang dimiliki oleh insekta adalah ........
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 2 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 3 dan 5
E. 2, 4 dan 5
JAWABAN : E, insekta adalah serangga. Mempunyai ciri 3 pasang kaki,
tubuh terdiri atas kepala ruas dada dan perut, umumnya bersayap dan mata
tunggal yang merupakan mata facet.
6.
Oleh para ahli, Virus dianggap berada di perbatasan benda hidup dan
benda mati. Kalau Virus dianggap benda hidup, hal ini disebabkan karena
........
A. Virus dapat menyebabkan sakit seperti influensa
B. Dapat diisolasi dan dijadikan kristal
C. Dapat memperbanyak diri dalam sel yang hidup
D. Merupakan molekul asam nukleat yang dilapisi protein
E. Virus dapat menyebabkan sakit dan dapat diisolasi
A. Virus dapat menyebabkan sakit seperti influensa
B. Dapat diisolasi dan dijadikan kristal
C. Dapat memperbanyak diri dalam sel yang hidup
D. Merupakan molekul asam nukleat yang dilapisi protein
E. Virus dapat menyebabkan sakit dan dapat diisolasi
JAWABAN : C, virus dapat
dikatakan benda mati karena dapat diisolasi dan dijadikan kristal sedangkan
dapat dikatakan benda hidup karena dapat memperbanyak diri.
7. Aktivitas manusia yang dapat menimbulkan
gangguan keseimbangan lingkungan adalah kecuali .......
A. ladang berpindah dan pertanian monokultur
B. pertanian organik dan hidroponik
C. kultur jaringan dan pertanian monokultur
D. rotasi tanaman dan pembakaran hutan
E. menjaring ikan dengan sistem pukat harimau
A. ladang berpindah dan pertanian monokultur
B. pertanian organik dan hidroponik
C. kultur jaringan dan pertanian monokultur
D. rotasi tanaman dan pembakaran hutan
E. menjaring ikan dengan sistem pukat harimau
JAWABAN : C, terjadinya gangguan dalam keseimbangan lingkungan
mengakibatkan kerusakan lingkungan.
9. Pada pergiliran keturunan lumut didapatkan
:
1) tumbuhan lumut
2) spora
3) protonema
4) sporogonium
Urutan daur hidup lumut yang benar adalah ........
A. 2 - 1 - 3 - 4
B. 2 - 3 - 1 - 4
C. 2 - 3 - 4 - 1
D. 1 - 3 - 2 - 4
E. 2 - 4 - 3 – 1
1) tumbuhan lumut
2) spora
3) protonema
4) sporogonium
Urutan daur hidup lumut yang benar adalah ........
A. 2 - 1 - 3 - 4
B. 2 - 3 - 1 - 4
C. 2 - 3 - 4 - 1
D. 1 - 3 - 2 - 4
E. 2 - 4 - 3 – 1
JAWABAN : B, Spora –
protonema – tumbuhan lumut – (antheridium)(arkegonium) – (spermatozoid)(ovum) –
zigot - sporogonium
10. Di bawah ini adalah daftar jenis jamur,
hasil produksi dan peranannya bagi kehidupan manusia.
Hubungan yang tepat antara jamur dan hasil produksi dan peranannya adalah ........
A. 3 - C - R
B. 3 - A - Q
C. 2 - B - Q
D. 2 - A - R
E. 1 - C – P
Hubungan yang tepat antara jamur dan hasil produksi dan peranannya adalah ........
A. 3 - C - R
B. 3 - A - Q
C. 2 - B - Q
D. 2 - A - R
E. 1 - C – P
JAWABAN :D, Sacharomyces
menghasilkan prosuksi alcohol dan berperan sebagai minuman.
11. Dua contoh bakteri, yang mempunyai
peranan dalam bidang pertanian adalah ........
A. Clostridium dan Streptomyces
B. Azotobacter dan Rhizobium
C. Rhizobium dan Streptomyces
D. Azotobakter dan Pseudomonas
E. Rhizobium dan Pseudomonas
A. Clostridium dan Streptomyces
B. Azotobacter dan Rhizobium
C. Rhizobium dan Streptomyces
D. Azotobakter dan Pseudomonas
E. Rhizobium dan Pseudomonas
JAWABAN : B, Azotobacter
adalah bakteri yang dapat mengikat oksigen. Rhizobium adalah bakteri yang hidup
bersimbiose pada akar tumbuhan.
12. Pada komunitas kolam terjadi interaksi,
dimana yang berperan sebagai produsen adalah........
A. Plankton sebagai jasad renik
B. Rumput sebagai tumbuhan hijau
C. Zooplankton sebagai tingkat tropi 1 (pertama)
D. Phytoplankton sebagai tingkat tropi 1 (pertama)
E. Zooplankton sebagai tingkat tropi 2 (kedua).
A. Plankton sebagai jasad renik
B. Rumput sebagai tumbuhan hijau
C. Zooplankton sebagai tingkat tropi 1 (pertama)
D. Phytoplankton sebagai tingkat tropi 1 (pertama)
E. Zooplankton sebagai tingkat tropi 2 (kedua).
JAWABAN : D, Phytoplankton berperan sebagai produsen, dilanjut dengan
zooplankton sebagai konsumen tingkat 1.
13.Di laut ditemukan komponen-komponen
berikut :
1) ikan besar
2) ikan kecil
3) senyawa anorganik
4) zooplankton
5) pengurai
6) fitoplankton
Untaian rantai makanan di laut tersebut adalah.......
A. 2- 1- 6- 5- 3- 4
B. 3- 6- 4- 2- 1 -5
C. 3- 4- 6- 2- 1- 5
D. 4- 3- 6- 2- 1- 5
E. 6- 4- 5- 3- 2- 1
1) ikan besar
2) ikan kecil
3) senyawa anorganik
4) zooplankton
5) pengurai
6) fitoplankton
Untaian rantai makanan di laut tersebut adalah.......
A. 2- 1- 6- 5- 3- 4
B. 3- 6- 4- 2- 1 -5
C. 3- 4- 6- 2- 1- 5
D. 4- 3- 6- 2- 1- 5
E. 6- 4- 5- 3- 2- 1
JAWABAN : B, dalam senyawa
anorganik terdapat fitoplankton yang akan dikonsumsi oleh konsumen tingkat satu
yaitu zooplankton, selanjutnya zooplankton akan dimakan oleh ikan kecil, lalu
ikan kecil dimakan oleh akan besar dan selanjutnya mati terurai.
14. Perhatikan
gambar di bawah ini!
Yang merupakan dendrit, badan sel saraf, inti, dan akson ditunjukan pada nomor .
A. 1, 2, 3, 4
B. 2, 3, 4, 5
C. 3, 4, 5, 6
D. 4, 5, 6, 7
E. 7, 6, 5, 4
Yang merupakan dendrit, badan sel saraf, inti, dan akson ditunjukan pada nomor .
A. 1, 2, 3, 4
B. 2, 3, 4, 5
C. 3, 4, 5, 6
D. 4, 5, 6, 7
E. 7, 6, 5, 4
JAWABAN : E, 7- dendrit, 6-
badan sel saraf, 5- inti, 4- akson, 3- neuron, 2- akson, 1 dendrit.
15.
Berikut adalah hasil uji zat makanan terhadap sejenis bahan makanan.
Berdasarkan data dalam tabel
secara berurutan 1, 2, dan 3,
dapat disimpulkan bahwa
bahan makanan tersebut mengandung zat ........
A.
protein, glukosa, amilum
B.
amilum, glukosa, protein
C.
amilum, protein, glukosa
D.
glukosa, amilum, protein
E.
protein, amilum, glukosa
JAWABAN : D, lugol untuk
menguji kandungan glukosa, benedict untuk menguji kandungan amilum dan biuret
untuk menguji kandungan protein.
16.
Berikut ini organ-organ dalam tubuh manusia :
1.
laring
2.
lambung
3.
usus 12 jari
4.
ginjal
5.
kolon
Sistem
pencernaan dibangun oleh organ ........
A. 1, 2, 3
B. 1, 3, 5
C. 2, 3, 4
D. 3, 4, 5
E. 2, 3, 5
JAWABAN : C, sistem
pencernaan pada manusia terdiri dari mulut, ginjal, lambung, usus halus, usus
besar, usus dua belas jari dan anus.
17. Berdasarkan gambar kulit manusia berikut, organ yang berperan dalam eksresi adalah……
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
JAWABAN : D, Kulit berfungsi sebagai alat ekskresi karena
adanya kelenjar keringat (kelenjar sudorifera) yang
terletak di lapisan dermis (bagian nomor4)
18.
Perhatikan gambar tentang pengaruh cahaya terhadap hormon dan pertumbuhan
tanaman berikut:
Manakah pernyataan yang
benar tentang bagan di atas?
A. Cahaya mempercepat
produksi auksin pada tanaman B, sedangkan cahaya menghambat produksi auksin di
tanaman A sehingga tumbuh lurus
B. Tanaman A dan B berbeda
arah pertumbuhan karena intensitas cahaya yang diterima tidak sama
C. Tanaman A mendapat
cahaya dari atas sehingga auksin menuju ke bawah, sedangkan tanaman B mendapat
cahaya dari samping sehingga auksin ke arah samping.
D. Tanaman A tumbuh lambat,
sedangkan tanaman B tumbuh cepat sehingga tanaman B membelok ke arah cahaya
E. Tanaman A tetap tumbuh
lurus karena sebaran auksin merata, sedangkan tanaman B tumbuh ke arah cahaya
karena auksin terurai jika terkena cahaya.
JAWABAN : C, Tanaman A mendapat cahaya
dari atas sehingga auksin menuju ke bawah, sedangkan tanaman B mendapat cahaya
dari samping sehingga auksin ke arah samping.
19. Gambar
penampang otak manusia.
Pengatur
denyut jantung, bersin, bersendawa dan muntah adalah bagian yang berlabel
......
A. I
B. II
C. III
D. IV
E. V
JAWABAN : D, Medulla oblongata disebut juga dengan sumsum lanjutan
atau penghubung atau batang otak. Berfungsi sebagai pengatur denyut jantung, bersin, bersendawa dan muntah.
20.
Perhatikan gambar penampang kulit!
Bagian X
merupakan reseptor ........
A. dingin
B. panas
C. tekanan
D. nyeri
E. sentuhan
JAWABAN : B, terletak pada dermis dan berbentuk lonjong.
21. Sepasang suami istri harus ke rumah sakit
untuk memperoleh penanganan khusus pada kehamilan anaknya yang kedua,
sehubungan dengan golongan darah yang dimiliki mereka. Faktor yang mungkin
mengganggu keselamatan kelahiran anak tersebut adalah rhesus.
Hal ini disebabkan karena anak mereka akan mengalami penyakit .....
A. thalasemia
B. siklemia
C. haemofilia
D. arteriosklerosis
E.
eritroblastosis foetalis
JAWABAN : E, eritroblastosis
fetalis adalah penyakit kuning pada anak
yang disebabkan oleh orang tua penderita rhesus.
22. Saluran reproduksi internal pada
laki-laki yang berfungsi untuk pemasakan spermatozoa adalah …
A. saluran epidimis
B. tubulus seminifterus
C. vesicula seminalis
D. kelenjar prostat
E. vasa deferens
JAWABAN : B, proses
pembentukan dan pemasakan spermatozoa disebut spermatogenesis. Spermatogenesis
terjadi di tubulus seminifterus
23.
Pertumbuhan tanaman selain dipengaruhi faktor internal juga dipengaruhi oleh
faktor eksternal seperti nutrisi, suhu, kelembaban dan cahaya. Kondisi yang
ideal untuk perkecambahan biji tanaman adalah ....
A. gelap,
hangat dan lembab
B. terang, dingin dan lembab
C. terang,
panas dan kering
D. terang,
hangat dan kering
E. gelap,
dingin dan kering
JAWABAN : A, kondisi gelap, hangat dan lembab adalah kondisi yang
ideal untuk perkecambahan biji tanaman.
24. Yang termasuk kegunaan gas etilen pada tumbuhan....
A. Membantu pematangan buah
B. Penutupan luka
C. Pengguguran daun
D. Memacu pelebaran batang
E Mempercepat
pembelahan sel
JAWABAN : C, etilen
merupakan hormon tumbuh yang diproduksi dari hasil metabolisme normal pada
tanaman. Berperan dalam pematangan buah dan pengguguran daun.
25. Enzim merupakan protein yang berperan
sebagai biokatalisator dalam berbagai reaksi metabolisme sel. Pernyataan
berikut yang merupakan sifat enzim adalah …
A. memerlukan sifat asam
B. bekerja spesifik
C. memerlukan suhu tinggi
D. memecah barbagai substrat
E. menyusun
berbagai substrat
JAWABAN : B, sifat kerja enzim adalah irreversibel (bekerja secara bolak balik),
merupakan suatu protein, diperlukan dalam jumlah sedikit, berfungsi sebagai
biokatalisator, bekerja secara spesifik, dan rusak oleh panas.
26. Tiga hasil terpenting dari peristiwa
glikosis pada proses respirasi aerob dan anaerob adalah …
A. asam laktat, asam amino dan ATP
B. asam laktat, asam piruvat dan ATP
C. asam laktat, NADH dan glukosa
D. asam piruvat, glukosa dan ATP
E. asam piruvat, NADH dan ATP
JAWABAN : E, asam piruvat,
NADH, dan ATP merupakan molekul penting dalam proses respirasi yang dilanjut
pada siklus krebs
27.
Proses respirasi aerob berlangsung dalam 3 tahap yang berurutan, yaitu ..
A. glikolisis,
transpor electron, siklus Krebs
B.
glikolisis, siklus Krebs, transpor
elektron
C. siklus
Krebs, transpor electron, glikolisis
D. transpor electron,
siklus Krebs, glikolisis
E. siklus
Krebs, glikolisis, transpor electron
JAWABAN :B, Glikolisis
= Pemecahan molekul glukosa (C6) menjadi senyawa asam piruvat (C3), Siklus
Krebs = Reaksi reduksi molekul Asetil CoA menghasilkan asam sitrat dan
oksaloasetat, Transpor electron = Reaksi
reduksi-oksidasi molekul-molekul NADH2 dan FADH2
menghasilkan H2O dan sejumlah ATP.
28. Dalam pembuatan roti tawar melalui
fermentasi ragi Saccharomyces sp dihasilkan CO2 yang
menyebabkan roti menjadi mengembang. CO2 tersebut berasal dari
proses perubahan senyawa .....
A. asam asetat menjadi alkohol
B. asam asetat menjadi asam piruvat
C. glukosa menjadi alkohol
D. asam piruvat menjadi asetaldehide
E. glukosa menjadi asam piruvat
29. Perhatikan bagan eksperimen fotosintesis
Ingenhouz.
Dari hasil eksperimen di atas dapat membuktikan bahwa dalam proses
fotosintesis ..........
A. diperlukan oksigen
B. dihasilkan karbondioksida
C. diperlukan cahaya
D. dibutuhkan klorofil
E. dipengaruhi natrium bikarbonat
JAWABAN : C, cahaya dapat
membantu meningkatkan hasil dari proses fotosintesis.
30. Pada tabel berikut perbedaan DNA dan RNA
yang benar adalah ....
JAWABAN : B, basa nitrogen DNA terdiri dari purin (adenin dan guanin) dan pirimidin (timin dan sitosin), sedangkan RNA tidak memiliki timin melainkan urasil.
31. . Urutan jalannya impuls pada gerak
refleks adalah........
A . reseptor - saraf sensorik - otak - saraf
motorik –effektor
B . reseptor - saraf motorik - kovektor -
saraf sensorik -effektor
C . reseptor - kovektor - saraf sensorik -
saraf motorik -effektor
D . reseptor - saraf sensorik - kovektor - saraf motorik -effektor
E . reseptor - saraf sensorik - saraf motorik - kovektor -effektor
JAWABAN : A, Reseptor : penerima rangsang yang pertamaSaraf sensoris : penerima
rangsang dari reseptor diteruskan ke otakOtak : penerima rangsang dari
sensor Motorik : menyampaikan tanggapan dan otakEfektor : melakukan
tanggapan, berupa otot ataukelenjar
32. Perhatikan gambar fase-fase mitosis di
bawah ini!
Urutan fase-fase yang benar adalah ....
A. 1 – 2 – 3 – 4
B. 1 – 3 – 2 – 4
C. 2 – 3 – 4 – 1
D. 3 – 2 – 1 – 4
E. 4 – 1 – 3 – 2
JAWABAN : C, 2-profase
3-metafase 4-anafase 1-telofase.
33. Perhatikan diagram proses spermatogenesis
berikut!
Berdasarkan gambar di samping tersebut Sel
yang berasal dari proses meiosis I adalah sel berlabel ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
JAWABAN : C, 1-mitosis, 2-
hasil dari proses mitosis, 3- hasil dari proses miosis l, 4- hasil dari proses
miosis ll.
34. Mangga besar-masam galur murni
disilangkandengan mangga kecil manis. Diketahui besar dominan terhadap
kecil dan masam dominan terhadapmanis. F1 disilangkan sesamanyamenghasilkan
buah sebanyak 320 biji. Buah yangmemiliki sifat besar - manis galur
murnisebanyak .....
A . 20 biji
B . 60 biji
C . 80 biji
D . 90 biji
E . 180 biji
JAWABAN : A, Penyelesaian :Sifat besar manis galur murni sebanyak 1 dan 16 individu
yang muncul dan persilangan F1sehingga jumlah bijinya = 1/16 x 320 = 20 biji
35. Seorang anak perempuan yang mengalami sindrom
turner memiliki ovarium yang tidak normal dan tidak berfungsi
menghasilkan sel telur serta payu dara tidak tumbuh. Penyebabnya karena
kelainan susunan kromosom yang disebut ....
A. nulisomi D.
monosomi
B. tetrasomi E. triploid
C. trisomi
JAWABAN : D, monosomy,
dimana kromosom sex hanya terdiri atas satu X saja (45,X) menyebabkan ovarium
yang tidak normal dan payudara tidak tumbuh.
36. dibawah ini adalah para ilmuwan yang
memberi gagasan teori evolusi, kecuali..
A. Weissman
B. Wallace
C. Darwin
D. Aristoteles
E. Lamarck
JAWABAN : D, para ilmuwan yang memberi gagasan teori evolusi adalah Weissman,
Wallace, Darwin,
Lamarck.
37. Fakta adanya seleksi alam menurut teori
evolusi Darwin di bawah ini yang benar adalah ..
A. jerapah berleher panjang karena menjangkau daun muda
yang terletak di ujung batang
B. terdapat 14 spesies burung Finch di kepulauan
Galapagos berasal dari Amerika Selatan
C. kuda eohipus sebesar kucing berevolusi menjadi
kuda equus yang berukuran 1, 6 meter
D. ular tidak berkaki karena nenek moyangnya menggunakan
perut untuk berjalan
E. kupu-kupu Biston betularia yang berwarna gelap
lebih banyak setelah industrialisasi
JAWABAN : E, teori
evolusi Darwin merujuk pada adaptasi lingkungan.
38. Di bawah ini adalah beberapa pernyataan :
1. populasi besar
2. terjadi peristiwa migrasi
3. perkawinan terjadi secara acak
4. terjadi mutasi gen
5. memiliki viabilitas dan fertilitas tinggi
Hukum Hardy-Weinberg hanya berlaku dalam
keadaan …
A. 1–2–3 D.
2–3–4
B. 1–3–4 E.
3–4–5
C. 1–3–5
JAWABAN : A, Ukuran populasi harus besar, Ada isolasi
dari polulasi lain, Tidak terjadi mutasi, Perkawinan acak, Tidak terjadi
seleksi alam.
39. Untuk memperoleh antibodi dalam skala
besar di bidang kedokteran guna mengobati penyakit yang disebabkan virus dapat
dilakukan dengan cara ….
A. teknologi hibridoma D. terapi genetik
B. kultur jaringan E. transplantasi gen
C. totipotensi jaringan
JAWABAN : A, Manfaat
laindari teknik hibridoma selain untuk menghasilkan antibody dalam skala besar,
juga untuk menyilangkan atau memotong spesies penghalang secara genetic yang
tidak dapat dilakukan melalui peleburan gamet.
40. Bila salah satu jenis populasi tumbuhan dalamhutan dimusnahkan,
maka .......
A . ekosistem hutan tersebut akan labil
B . banyak tumbuhan itu saja yang akan musnah
C . akan diikuti musnahnya populasi yang lain
D . tidak akan ada spesies hewan yang ikut musnah
E . hanya populasi tumbuhan saja yang akan musnah
JAWABAN : A, Ekosistem adalah hubungan timbalbalik antara m.h. dengan
lingkungannya. Ekosistemakan stabil jika keanekaragaman komponennya besar.Jika
salah satu populasi musnah makakeanekaragaman ekosistem berkurang
sehinggaekosistem menjadi labil.
|
.
No comments:
Post a Comment